Kepala Desa Gunung Rajak Kecamatan Sakra Barat Desa Gunung Rajak Menerima Pelepasan Mahasiswa Dan Mahasiswi Kuliah Kerja Nyata Bina Desa Terpa
Kepala Desa Gunung Rajak  Kecamatan Sakra Barat  Desa Gunung Rajak Menerima Pelepasan Mahasiswa Dan Mahasiswi Kuliah Kerja Nyata Bina Desa Terpa

Rabu 2 juni 2021 - KEPALA DESA GUNUNG RAJAK  BAPAK  LALU SAMSUL JAMHARI menerima  mahasiswa-mahasiswi Universitas Hamzanwadi untuk melakukan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) untuk ikut belajar dan ikut berkegiatan didesa Gunung rajak, sebagai pengabdian diri di masyarakat untuk membangun masyarakat  yang  maju.

Adapun  beberapa program  yang harus dilaksanakan oleh mahasiswa-mahasiswi untuk berkontribusi terhadap masyarakat, seperti melakukan kegiatan Zerowaste, Kesehatan, Dan  Pendidikan. Karena  untuk memajukan masyarakat yang maju perlunya untuk membekali generasi bangsa ini dan memberikan pemahaman tentang kesehatan dan pendidikan.

Adapaun kegiatan sosial yang dijalani diprogramkan  mahasiswa-mahasiswi  Kuliah Kerja Nyata (KKN), yaitu berkontribusi dalam membimbing anak-anak untuk belajar memahami bahasa dan penempatan bahasa yang baik dan benar, mengajar bahasa inggris. Dan beberapa program studi lainnya untuk memberikan bimbingan dalam pengabdian  ini.   

 

Hamzah
Hamzah

Desa Gunung Rajak Adalah salah satu Desa dari 250 desa/kelurahan di kabupaten Lombok Timur dan berada di Kecamatan Sakra Barat yang terdiri dari 7 Dusun yang sebagian besar mata pencarian masyarakatnya pertanian dan peternakan.

Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun). Komentar akan ditampilkan setelah disetujui oleh Admin

Berikan komentar

Alamat Email anda tidak akan ditampilkan. Wajib diisi untuk kolom *

CAPTCHA Image

Publikasi Anggaran

APBDes 2024

Data belum diinput

APBDes 2023

Data belum diinput

Realisasi APBDes 2023

Data belum diinput